Rindu....

hai,
aku rindu
aku rindu pembicaraan kita
tentang hal-hal sepele yang kita bicarakan mejadi seru
tentang diskusi berat kita yang menjadi menarik
sungguh...
aku rindu

aku harap,
kesibukanmu disana
tak menjadikanmu lupa,
akan keberadaanku disini

(from me to you)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kerusakan Ginjal

Statistik Cinta bagian Variabel Perasaan

Hichki (2018) - Menjadi Guru yang di Rindukan